Asia ethylene market might be near cyclical bottom after large drop
Asia ethylene market might be near cyclical bottom after large drop
Ethylene
Pasar ethylene Asia jatuh $ 70-75/ton dalam satu minggu, pasokan spot stabil sementara permintaan pada pasar berbeda-beda, sebagian besar lambat Namun mulai terlihat di pasar ada tanda awal stabilisasi setelah penurunan tajam, meski kenaikan belum jelas.
Bahkan, sumber-sumber industri menginformasikan stok persediaan kargo Timur Tengah di akhir pekan lalu kini dialihkan ke Eropa, pasar yang sedang dalam kondisi pasokan terbatas.
Persediaan stok di Asia akan terus berkurang dalam beberapa hari mendatang, karena penghentian produksi besar-besaran di Korea Selatan dan Jepang menghilangkan lebih dari 350.000 ton hasil produksi pada pasar di kuartal ini.
|
Plant |
Location |
C2 Capacity |
C3 Capacity |
Shutdown date |
Duration |
|
Hanwha Total |
Daesan, South Korea |
1,100,000 |
860,000 |
27-Mar-19 |
45 days |
|
LG Chem |
Daesan, South Korea |
940,000 |
450,000 |
Early March 19 |
30 days |
|
KPIC |
Onsan, South Korea |
800,000 |
500,000 |
Apr-19 |
30 days |
|
Idemitsu |
Chiba, Japan |
414,000 |
- |
09-Apr-19 |
50 days |
“Harga ethylene akan berada di pola kenaikan jika kargo spot dari pemasok import menemukan pasar lain. Kami berharap permintaan akan segera naik menjelang musim manufaktur,” kata seorang trader regional.
Meski ada banyak optimisme tapi ada satu kekhawatiran yang diperhatikan para pemain bahwa pemerintah China mungkin akan melakukan inspeksi keselamatan di pabrik-pabrik petrokimia negara itu setelah serangkaian kebakaran dan ledakan terjadi di beberapa minggu terakhir. "Ini berpotensi memperlambat dan membatasi permintaan," sumber China menambahkan.
